Nitro PDF Professional adalah software untuk membuka file PDF sekaligus mengkonversi ke Microsoft Word dan Exel. Kelebihan utama software ini adalah kemampuannya mengkonversi file pdf ke file Microsoft Word (doc) dan Exel (xls). Ketika saya mencoba, hasil konversi file Microsoft Word dan Exelnya sangat bagus. Tidak seperti konverter lain, hasil konversinya harus kita edit ulang. Salah satu keunggulan software Nitro PDF Professional adalah interfacenya. Tampilannya sangat easy dan friendly karena menggunakan tampilan seperti Microsoft Office 2007. Selain itu Nitro PDF ketika dijalankan ringan dan cepat. Sangat cocok digunakan sebagai pembaca file-file yang berformat PDF. Dibandingkan Adobe Acrobat yang biasanya digunakan oleh banyak orang, rasanya Nitro PDF lebih bagus dijadikan sebagai program pembaca file PDF. Dan bukan hanya tampilan saja. Feature2 yang dimiliki juga sangat baik dan bagus. seperti : Create PDF, Edit PDF, Convert PDF, Review & annotate PDF, Assem.Pada dasarnya, program ini memiliki enam kategori utama. “Create & Combine” memiliki berbagai tool untuk menciptakan PDF dari berbagai format lainnya. Kategori “Comment & Review" dapat digunakan untuk memasukkan sticky notes, stempel, menggambar bentuk, hingga attachment file. Kategori “Export & Convert” memiliki fungsi konversi file PDF ke dalam berbagai format. “Insert & Edit” memungkinkan Anda untuk mengedit dan menambahkan sesuatu ke dalam file PDF yang sudah jadi. “Secure & Sign” dapat menambahkan password, digital signature dan juga hak akses terhadap file PDF. Yang terakhir adalah "Form". Kategori ini menyediakan berbagai template form PDF dengan teknik Javascript. Langung aja.!
Homepage :
www.nitropdf.comScreenshoot:
New features :
-Convert PDF for reuse in Microsoft Word, WordPerfect, OpenOffice, GoogleDocs, and more with the most accurate, industry-leading PDF conversion technology.
Create highly-editable files that retain page layouts, working tables, correctly justified paragraphs, drawing shapes, and more.
-Create PDF files up to 50% faster
-Summarize comments for paper-based viewing
-PDF/A compliance support
-Document management system (DMS) integration support
Grid and Snap-to-Grid tools
-Full control over the PDF creation process
-Major user interface improvements, including a new, easy-to-access Navigation pane, a Comments List panel for working with more detailed comments, and a dedicated Text Editing context ribbon for inserting and updating text.
-Major improvements to the underlying PDF library for faster processing of all files.
Semoga artikel diatas bermanfaat bagi anda semua. ^_^
No comments